PENAGUREHAN SEKOLAH ADIWIYATA TINGKAT PROVINSI

news
01 November 2023 || Admin SMAN 38
PENAGUREHAN SEKOLAH ADIWIYATA TINGKAT PROVINSI

Alhamdulillah… selamat dan sukses untuk tim Adiwiyata dan seluruh keluarga besar SMAN 38 Jakarta atas capaian Adiwiyata Provinsi.

Trimakasih kepada tim Adiwiyata, bapak ibu guru dan karyawan,peserta didik, pengurus komite,TKK, orang tua dan seluruh keluarga besar SMAN 38 Jakarta yang sudah bahu membahu ,bekerja bersama2, dan kolaborasi serta bersinergi sehingga meraih capaian Adiwiyata tingkat Provinsi.

Semoga menjadi penguat dan penyemangat untuk terus menggelorakan semangat Gerakan Budaya dan peduli Lingkungan Sekolah serta terus meraih prestasi..

.